SOAL UTS MATA KULIAH PEMBELAJARAN TEMATIK PGSD

1.     Jelaskan alasan yang mendasar diterapkannya pembelajaran tematik untuk
a.    Kelas 1-3 SD
b.    Kelas 1-6 SD
Dipandang dari sudut perkembangan psikologis anak dan Permen no 22 tahun 2006 tentang standar isi  dan satuan pendidikan dasar dan Menengah , berikan penjelasan menurut kata kata anda sendiri berdasarkan acuan tersebut
2.    Pembelajaran Tematik adalah pembelajaran yang bermakna , jelaskan maksud dari kata kata tersebut dan berikan contohnya
3.    Jelaskan landasan pembelajaran tematik berdasarkan filosofi , psikologis dan yuridis dan aplikasinya pada pembelajaran ?
4.    Sebutkan Implikasi Pembelajaran Tematik pada :
Guru , siswa , metode , sarana dan prasarana , sumber belajar , pengaturan ruang dan pemilihan media menurut anda sendiri

5.    Jelaskan Proses Pelaksanaan Pembelajaran Tematik yang anda ketahui ?

6.    Buatlah  desain  pembelajaran  Tematik  di SD  dengan  menggunakan 1 tema  ( kelas bebas )  yang anda ketahui saat ini ?

Posting Komentar

0 Komentar